Pembentukan Panitia Pengangkatan Perangkat Desa
PEMDES NGLINGGIS_Dian Maa 12 November 2020 09:55:04 WIB
Struktur Organisasi dan Tata Kelola Pemerintah Desa Nglinggis mengalami perubahan. Terdapat kekosongan jabatan untuk kepala urusan umum. Untuk itu perlu mengadakan pengangkatan perangkat desa. Sesuai aturan, sebelum pengangkatan, pemerintah desa harus membentuk tim pengangkatan perangkat desa terlebih dahulu.
Jumat, 16 Oktober 2020 Pemerintah Desa Nglinggis membentuk panitia pengangkatan perangkat desa. Unsur yang hadir dalam kegiatan ini adalah Kepala Desa, Perangkat Desa, BPD, BKTM, Babinsa, LPM, RT/RW dan tokoh masyarakat Desa Nglinggis.
Susunan Panitia Pengangkatan Perangkat Desa Nglinggis adalah sebagai berikut :
NO |
NAMA JABATAN KEPANITIAAN |
NAMA |
NAMA JABATAN KEDINASAN |
1 |
Ketua |
DARMINTO |
- |
2 |
Sekretaris |
SUGENG MARTO KUSUMA |
Perangkat Desa |
3 |
Ketua Seksi Penjaringan dan Penyaringan |
1. DWI SAPUTRO 2. EKO SUDARMAJI |
- |
4 |
Ketua Seksi Seleksi / Ujian |
1. AHMAD FATONI 2. UMI KULSUM |
- |
5 |
Ketua Seksi Keamanan |
1. ROY CANDRA |
- |
Komentar atas Pembentukan Panitia Pengangkatan Perangkat Desa
Formulir Penulisan Komentar
Layanan Mandiri
Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.
Masukkan NIK dan PIN!
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Jumlah pengunjung |
- Penyampaian BLT DD Bulan Juli
- Pembukaan KKN Mahasiswa UIN Tulungagung di Desa Nglinggis
- MUSRENA KEREN DI DESA NGLINGGIS
- Rembuk Stunting Desa Nglinggis
- Musyawarah Desa dalam rangka Perencanaan Pembangunan Desa
- Pelantikan Pantarlih Pemilu Tahun 2024 di Desa Nglinggis
- Penyampaian BLT DD Bulan Juni Tahun 20024